Polres Tebo

Kapolres Tebo Berikan Penghargaan kepada 14 Personel yang berprestasi

Kapolres Tebo Berikan Penghargaan kepada 14 Personel yang berprestasi

Administrator
770 0
Jumat Curhat Polres Tebo di Gelar di Ponpes Babussalam

Tebo - Kapolres Tebo AKBP Wayan Arta Ariawan. SH.S.IK.MH melaksanakan Jum,di Curhat ke Ponpes Babussalam Desa Mengupeh Kec. Tengah Ilir , Jumat (11/3/2023).

Administrator
1791 60
Kabid Kum Kombes Pol Jhon H. Ginting melaksanakan Penyuluhan Hukum Di Polres Tebo

TEBO -Tim Penyuluhan hukum Polda Jambi yang di pimpin oleh Kabid Kum Polda Jambi Kombes Pol Jhon H.Ginting berserta tim melaksanakan penyuluhan hukum dipolres Tebo.Rabu(27/10/23)

Administrator
17343 63
Polres Tebo Ajak Masyarakat Patuhi Larangan Membakar Hutan dan Membuka Lahan dengan Cara di Bakar

Tebo- Satgas Preemtif Polres Tebo laksanakan kegiatan yang bertujuan menyampaikan himbauan kepada masyarakat Kelurahan Tebing Tinggi, Kecamatan Tebo Tengah, Kabupaten Tebo. Kanit Bhabinkamtibmas Aipda Oke Mahendra bersama 2 personil lainnya, yang bertugas untuk memberikan himbauan dan mengajak masyarakat agar patuh terhadap larangan membakar hutan dan membuka lahan dengan cara dibakar,Rabu(25/10/2023).

Administrator
622 0
Respon Cepat : Personel Polsek Tebo Tengah Cepat Tangani Kebakaran Hutan dan Lahan

POLRES TEBO - Polres Tebo telah menunjukkan respons sigap dalam menangani kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di Kabupaten Tebo. Berdasarkan laporan yang diterima, Bhabikamtibmas Polsek Tebo Tengah mendapat informasi dari masyarakat terkait kebakaran lahan di kawasan pinggir jalan dusun Transos, Desa Aburan Batang, Kecamatan Tebo Tengah, Selasa(17/10/2023).

Administrator
936 0
Persiapkan Personil Gatur Pagi Satlantas Polres Tebo Laksanakan Apel Fungsi

POLRES TEBO - Satlantas Polres Tebo laksanakan apel dan gatur pagi dimulai mulai pukul 07.00 hingga 08.30 WIB. Kegiatan ini diikuti sebanyak 15 personil yang berada dibeberapa lokasi strategis di wilayah Tebo,yaitu di depan Mako Polres Tebo, simpang Tugu Bundaran Tebo, simpang Kantor Pajak, Hotel GN, simpang Padang Lamo, depan SD Alwasiyah, dan simpang MAN 2,Rabu(18/10/2023).

Administrator
909 0
Bhabinkamtibmas Polsek Muara Tabir Laksanakan OPS Bina Kusuma - 2023

Tebo - Bhabinkamtibmas Polsek Muara Tabir, Briptu Yahya Kurniadi, laksanakan Operasi Bina Kusuma (OPS Bina Kusuma) di Desa Olak Kemang, Kecamatan Muara Tabir, Kabupaten Tebo, mulai pukul 10.00 WIB hingga selesai. OPS Bina Kusuma ini bertujuan untuk mempererat hubungan dengan masyarakat dan mencegah tindakan kenakalan remaja serta masalah sosial di wilayah hukum Polsek Muara Tabir, Selasa(17/10/2023.)

Administrator
545 0
Polres Tebo Bersiap Amankan Pemilu 2024 Melalui Apel Pembukaan Latihan Pra Operasi Mantap Brata 2023-2024

Polres Tebo menggelar apel pembukaan latihan Pra Operasi Mantap Brata 2023-2024, dengan fokus utama untuk mempersiapkan pengamanan Pemilihan Umum tahun 2024. Kapolres Tebo, AKBP I Wayan Arta Ariawan, S.H., S.I.K., M.H., memimpin langsung apel tersebut, didampingi oleh Wakapolres Tebo, Kompol Deni Mulyadi, S.E., serta pejabat utama Polres Tebo dan Kapolsek dari jajaran Polres Tebo, Senin(16/10/2023).

Administrator
838 0
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi