Polres Bungo

Polsek Jujuhan Launching Penguatan Program Perkarangan Pangan Lestari

Bungo - Dalam rangka mendukung ketahan pangan Indonesia saat ini sedang menggalakan penguatan program pangan lestari yang disingkat P2L Kegiatan yang dilaksanakan oleh kelompok masyarakat dengan pendampingan instansi terkait dan pihak kepolisian ini bertujuan memanfaatkan lahan perkarangan sebagai sumber pangan secara berkelanjutan untuk meningkatkan ketersediaan sekaligus penambahan pendapatan

Administrator
312 0
Polres Bungo Laksanakan Upacara Pemakaman Personelnya

Polres Bungo melaksanakan upacara pemakaman Ajun Inspektur Polisi Dua (Aipda) Abdul Muthalib, S.Sos, personel Sie Dokkes Polres Bungo di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Pal.6 Sungai Mengkuang Kecamatan Rimbo Tengah Kabupaten Bungo, Minggu (26/1/2025).

Administrator
511 0
Kapolres Bungo Pimpin Sertijab , ini pesannya

“Selamat bertugas kepada pejabat baru dan segera menyesuaikan, sedangkan pejabat lama terima kasih atas dedikasi selama ini di Mapolres Bungo. Dimana saja kita bertugas semua adalah amanah yang harus kita jalankan dengan baik,” tutupnya.

Administrator
2372 0
Kapolres Bungo Pimpin Sertijab Pejabat Utama dan Kapolsek, Rotasi untuk Penyegaran dan Peningkatan Kinerja

Pergeseran jabatan ini dilakukan sesuai dengan telegram mutasi yang dikeluarkan oleh Polda Jambi, dalam rangka merotasi beberapa pejabat utama di Polres Bungo untuk penyegaran dan promosi jabatan.

Administrator
1113 0
Polres Bungo Amankan Pelaku Terduga Penyalahgunaan Narkotika

Satresnarkoba Polres Bungo berhasil mengamankan seorang laki-laki berinisial RH. Pria berusia 35 tahun ini merupakan terduga pelaku penyalahgunaan Narkotika jenis Sabu dan ekstasi. RH ditangkap pada Rabu 15 Januari 2025 sekira pukul 18.00 WIB.

Administrator
681 0
Kapolres Bungo Panen Raya Jagung Dukung Ketahanan Pangan

Kapolres Bungo, AKBP Natalena Eko Cahyono, S.Kom, bersama Pejabat Utama (PJU) Polres Bungo dan Kapolsek Muko Muko Bathin VII, melaksanakan Panen Raya Jagung di Dusun Suka Jaya, Kecamatan Muko Muko Bathin VII, Kabupaten Bungo, Jumat (20/12/2024).

Administrator
255 0
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi