Polsek Danau Teluk Polresta Jambi rutin melaksanakan kegiatan prioritas Kapolri guna menyerap aspirasi warga melalui Jum’at Curhat

JAMBI-Polsek Danau Teluk Polresta Jambi rutin melaksanakan kegiatan prioritas Kapolri guna menyerap aspirasi warga melalui Jum’at Curhat. Kali ini serap aspirasi dan keluhan warga dilaksanakan di Pangkalan Ojek RT.01 Kel. Pasir Panjang Kec. Danau Teluk Kota Jambi.

Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi SIK MH melalui Kapolsek Danau Teluk Iptu M Choirul Umam disampaikan oleh Kasi Humas AKP Azwardi SE ” bahwa kegiatan Jum’at Curhat dilaksanakan oleh Kanit Binmas, BKTM Polsek Danau Teluk, bersama Tokoh masyarakat, Tokoh Pemuda RT 01 Kel. Pasir Panjang , serta Anggota Ojek(2/06)

Polsek Danau Teluk mendengarkan Curhat Warga bapak Jamris (Toda) Mohon di tindak lanjuti mobil batubara melintas jalan seberang mereka berani karena pengemudinya orang seberang, dikwatirkan mobil batubara lainnya ikut ikutan melalui jalan seberang ke pelabuhan Ilyas (ojek) Mohon dibantu anggota Ojek untuk mempermudah pembuatan SIM C secara kolektif sebagian besar anggota Ojek Pasir Panjang belum memiliki SIM

Terjalinnya komunikasi dan silahturahmi yg baik antara kepolisian dengan warga Danau Teluk terkait penyampaian, masukan, saran dan kritikan dari warga sehingga bisa mencegah terjadinya Gangguan Kamtibmas

Administrator
689 0
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi