Polres Batanghari Lakukan Giat Patroli di Malam Hari untuk Mencegah Terjadinya Gangguan Kamtibmas

Batanghari - Polres Batanghari lakukan giat Patroli Malam di wilayah hukum Polres Batanghari demi terciptanya situasi yang kondusif dan mencegah terjadinya Gangguan Kamtibmas di malam hari, Rabu (11/01/2023)

Demi terciptanya rasa aman dan nyaman bagi masyarakat dalam beraktifitas khusus nya di malam hari, kegiatan Patroli Malam akan rutin dilaksanakan serta dengan intensitas yang ditingkatkan.

“ Harapan nya tidak ada gangguan Kamtibmas yang terjadi agar warga merasakan aman dan nyaman di kegiatan nya. Peran masyarakat juga perlu dalam hal ini contohnya jika ada hal yang mencurigakan langsung laporkan ke Kantor Polisi terdekat “ ujar Kasat Samapta Polres Batanghari melalui Kanit Patroli Ipda Agus Sairin

Wilayah yang aman dari gangguan kamtibmas adalah tujuan utama dilakukan giat rutin ini. (FT)

Administrator
5566 844
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi