Kanit binmas polsek Tabir lakukan penyuluhan tentang bahaya NARKOBA di MAN 2 Merangin

Merangin - Kanit binmas dan Bhabinkamtibmas Polsek Tabir laksanakan sambang dan memberikan giat penyuluhan tentang bahayanya NARKOBA di sekolah MAN 2 Merangin pada Minggu, (07/08)

Penyuluhan tersebut dilaksanakan pada kegiatan perkemahan persami di Kelurahan kampung baruh kec Tabir kabMerangin.

Kapolres Merangin Akbp Dewa Ngakan Nyoman Arinata Melalui Kanit Binmas Iptu. Adha Fristanto menyebutkan bahwa pembinaan dan penyuluhan diberikan guna mengantisipasj kenakalan Remaja dan narkoba kepada siswa-siswi Man 2 Merangin.

" Diharapkan kepada siswa siswi dapat tertib dan disiplin dalam proses belajar, jangan terpengaruh dengan kegiatan kenakalan remaja terutama narkoba jauhila jangan sampa mencoba-coba, carilah kegiatan yang positif. " Ucap Kanit Binmas

Dikatakan lebih lanjut oleh Kanit Binmas dalam penyuluhan tersebut diberikan juga pemahaman tentang dampak dari bahanya penyalahgunaan Narkotika,Piskotropika dan Zat Akdiftif lainnya serta memberi edukasi siswa untuk tidak kenal dan untuk tidak dekat dengan Narkotika. (maulana)

maulana
732 0
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi