Sat Samapta Polres Merangin gelar latihan alat pemadam Api ringan (Apar) guna antisipasi Insident Subjektif Dangers

-Merangin- Sat Samapta Polres Merangin gelar latihan alat pemadam Api ringan (Apar) guna antisipasi Insident Subjektif Dangers pada Senin, (29/08)

 

Kegiatan tersebut dilaksanakan langsung di halaman Mapolres Merangin dan di pandu langsung oleh KBO Samapta Polres Merangin Ipda Yudi Yulianto. 

 

Kapolres Merangin Akbp Dewa Ngakan Nyoman melalui kasi Humas Polres Merangin Iptu Sinaga Mengatakan bahwa kegiatan dilaksanakan dalam Rangka cipta Disiplin dan kenyamanan di wilayah hukum polres Merangin.

 

" Kegiatan ini juga dilakuakn guna kesiagaan penuh pada Insiden dan penanganan Insident Subjektif Danger ( bahaya yang di timbulkan dari kelalaian dan resiko kegiatan) yang terjadi di tengah masyarakat salah satunya Pengamanan cepat pada kebakaran." Jelas Kasi Humas

 

Ditambahkan oleh Kasi Humas pelatihan tersebut tentunya sangat perlu dilaksanakan agar personel bisa segera cepat tanggap mengatasi kebakaran.

Andi
13709 1447
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi