Himbauan Bhabinkamtibmas Polsek Tebo Ilir kepada Warga Untuk Tidak Membakar Hutan danLahan

Tebo - Bhabinkamtibmas Polsek Tebo Ilir menghimbau kepada warga Masyarakat Desa Muaro ketalo Kec.Tebo Ilir Kab.Tebo Tentang Ops Bina Karuna Siginjai - 2022, Polsek Tebo Ilir Polres Tebo " STOP !!! MEMBAKAR HUTAN DAN LAHAN ", Minggu 19/06.

Di Desa Muaro Ketalo Kec.Tebo Ilir Kab.Tebo Bhabinkamtibmas Polsek Tebo Ilir Aipda Ramliani Menyampaikan Himbauan kepada warga Masyarakat Desa Muaro ketalo Kec.Tebo Ilir Kab.Tebo Tentang Ops Bina Karuna Siginjai - 2022, Polsek Tebo Ilir Polres Tebo " STOP !!! MEMBAKAR HUTAN DAN LAHAN "

Sesuai Undang-undang RI No.32 tahun 2009 Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup di Ancam Hukuman Pidana 15 Tahun Penjara dan Denda 15 Milyar, dan Pasal 187 Barang siapa dengan Sengaja Melakukan Pembakaran Hutan Dipidana Penjara 12 Tahun.

Kasi Humas Polres Tebo AKP Suprayitno saat dikonfirmasi membenarkan kegiatan yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Tebo Ilir, "Di Desa Muaro Ketalo Kec.Tebo Ilir Kab.Tebo Bhabinkamtibmas Polsek Tebo Ilir Aipda Ramliani Menyampaikan Himbauan kepada warga Masyarakat Desa Muaro ketalo Kec.Tebo Ilir Kab.Tebo Tentang Ops Bina Karuna Siginjai - 2022, Polsek Tebo Ilir Polres Tebo " STOP !!! MEMBAKAR HUTAN DAN LAHAN " tutur Kasi humas.

Administrator
10775 10
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi