Berita Kategori Terbaru

Kapolri Hadiri Pembukaan Kongres XXI PMII di Palembang

Palembang. Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo mendampingi Menteri Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Hadi Tjahjanto menghadiri Kongres XXI Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) di Palembang, Sumatra Barat (Sumbar). Kehadiran keduanya disambut langsung oleh Ketua PB PMII Muhammad Abdullah Syukri.

Administrator
360 0
SATGASSUS PENCEGAHAN TIPIKOR MABES POLRI PANTAU PROYEK PENINGKATAN DAN PEMELIHARAAN JARINGAN IRIGASI TERSIER DI PROVINSI SUMATERA UTARA

Yudi Purnomo Anggota Satgassus Pencegahan Korupsi Polri menyampaikan kepada media bahwa Upaya pencegahan Tindak Pidana Korupsi pada proyek-proyek pemerintah terus dilakukan oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia.

Administrator
303 0
Kaops NCS Polri Minta Polda Jatim Optimalkan Cooling System Jelang Pilkada Serentak

SURABAYA - Kepala Operasi Nusantara Cooling System (Kaops NCS) Polri Irjen Pol Asep Edi Suheri meminta Polda Jawa Timur (Jatim) untuk mengoptimalkan upaya cooling system atau melakukan pendinginan suhu politik jelang Pilkada Serentak 2024. Pasalnya, Provinsi Jatim memiliki tingkat kerawanan lumayan tinggi dibandingkan pada saat pilpres kemarin.

Administrator
317 0
Asisten Kapolri Bidang SDM, Irjen Pol Dedi Prasetyo pesankan siswa Bintara gelombang II tahun 2024 jalin persaudaraan untuk NKRI

Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia, Irjen Pol Dedi Prasetyo berpesan kepada 150 siswa Bintara Polda Papua yang dititipkan di SPN Mojokerto Polda Jawa timur untuk menjalin persaudaraan dengan siswa Bintara dari Polda Jawa Timur.

Administrator
303 0
Humas Polri Jalani Evaluasi Menuju WBK dan WBBM

Jakarta. Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho memaparkan program-program yang dijalankan selama ini untuk menjadi penilaian dalam rangka mewujudkan zona integritas WBK dan WBBM.

Administrator
276 0
Polri dan Menteri ATR/BPN Perkuat Sinergitas Pemberantasan Mafia Tanah

Jakarta. Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) bersama Polri memperkuat sinergitas dengan Perjanjian Kerja Sama (PKS) terkait tindak pencegahan kasus pertanahan. PKS ini sebagai salah satu upaya pemberantasan mafia tanah.

Administrator
296 0
Humas Polri Dipandang Semakin Modern, LAN Pastikan Perkuat Sinergisitas

Jakarta. Divisi Humas Polri menggelar audiensi dengan Lembaga Administrasi Negara (LAN) demi meningkatan sinergisitas di Gedung Divisi Humas Polri, hari ini (2/8/2024). Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho pun menerima langsung rombongan yang dipimpin Plt. Kepala LAN RI Dr. Muhammad Taufiq, DEA.

Administrator
291 0
325 Taruna Akpol Ikut Upacara Pembukaan Pendidikan Integrasi dengan Akademi TNI

SSDM POLRI- Sebanyak 325 taruna Akademi Kepolisian yang baru saja direkrut, mengikuti Upacara Pendidikan Dasar Integrasi dengan taruna Akademi TNI di Lapangan Sapta Marga Akademi Militer Magelang, Jawa Tengah (Jateng). Sementara itu jumlah taruna Akademi TNI yang ikut dalam upacara dan akan menjalani pendidikan dasar sejumlah 781 orang.

Administrator
316 0
SSDM Polri Imbau Ortu Catar Akpol Waspada Penipuan Modus Kuota Susulan

SSDM POLRI-Staf Sumber Daya Manusia (SSDM) Polri mengimbau calon taruna Akademi Kepolisian (catar Akpol) yang dinyatakan tidak lolos seleksi, untuk mewaspadai aksi penipuan modus iming-iming kuota susulan. Imbauan ini juga teruntuk orang tua para catar.

Administrator
375 0
Berkunjung ke SSDM Polri, Kepolisian Hongkong puji sistem rekrutmen Polri

Sebanyak 15 orang delegasi Kepolisian Hongkong yang dipimpin Inspektur Senior Lau Lai-kwan Alice Rabu (31/07/2024) berkunjung ke SSDM Polri. Kabaggassus Biro Binkar SSDM Polri, Kombes Pol Arif Fajarudin mengatakan tujuan kedatangan delegasi Kepolisian Hongkong adalah untuk membangun hubungan dengan Kepolisian Indonesia.

Administrator
351 0
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138

07417550100

ibidhumas.jambi@polri.go.id

Follow Us
Berita Foto

© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi