Jambi – Setelah enam tahun menempuh studi doktoral, Kombes Pol Muhammad Edi Faryadi, S.I.K., M.H., resmi menyandang gelar Doktor Ilmu Hukum, Alumni Akpol 1996 itu dinyatakan lulus setelah berhasil mempertahankan disertasinya yang berjudul "Tanggung Jawab Pelaku Plagiat Karya Ilmiah di Indonesia" dalam sidang terbuka yang digelar di Gedung Baru Pasca Sarjana Auditorium Lantai 6, Kamis (3/7/2025).
Jambi-Direktorat Reserse Narkoba Polda Jambi kembali menorehkan prestasi gemilang dalam upaya pemberantasan narkotika dimana Sepanjang bulan Juni 2025, dua kasus besar berhasil diungkap dengan total barang bukti 5,5 kilogram sabu dan 2.186 butir ekstasi yang dilaksanakan pada saat konferensi pers dilapangan hitam Mapolda Jambi, Kamis (3/7/25).
JAKARTA – Semangat juang dan dedikasi tinggi ditunjukkan oleh Tim Bulutangkis Polda Jambi dalam ajang Kejuaraan Nasional Bulutangkis Kapolri Cup 2025 yang digelar di GOR Kampus B Universitas Negeri Jakarta (UNJ), Rawamangun, Jakarta Timur.
SUNGAI PENUH – Wali Kota Sungai Penuh, Alfin, S.H., menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada jajaran Polres Kerinci atas keberhasilan dalam menangkap Agus Kurnia, tersangka kasus pembunuhan yang sempat melarikan diri hingga ke negara tetangga, Malaysia.
Tebo, 3 Juli 2025 – Sebagai komitmen dalam menegakkan etika profesi dan menjaga wibawa institusi, Polres Tebo menggelar upacara Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH) terhadap salah satu personelnya, Kamis pagi (3/7/2025), di Lapangan Hitam Mapolres Tebo.
Polres Bungo
Polres Batanghari
POLRES TEBO - Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Bhabinkamtibmas Polsek Rimbo Bujang Brigadir Afriadi, S.Pd melaksanakan kegiatan pemantauan dan pendampingan terhadap petani jagung hibrida di wilayah binaannya, Rabu (02/07/2025).
Bungo – Kabar membanggakan datang dari ajang bergengsi tingkat dunia, World Police and Fire Games (WPFG) 2025 yang digelar di Birmingham, Alabama, Amerika Serikat. Salah satu personel terbaik Polres Bungo, Bripda Farel Patra Syaifullah yang bertugas di Seksi Profesi dan Pengamanan (Sipropam), berhasil mengharumkan nama bangsa dengan meraih medali perak dalam kategori Senior Men Under 68 Kg.
Dalam rangka memperkuat sinergi antar elemen masyarakat demi menjaga ketertiban umum dan memperkuat ketahanan pangan, Kapolda Jambi Irjen Pol. Krisno H. Siregar, memberikan arahan dan saran strategis dalam kegiatan Upgrading dan Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) Pengurus Wilayah Gerakan Pemuda (PW GP) Ansor Provinsi Jambi Tahun 2025.
Jl. Jend. Sudirman No.45, Tambak Sari, Kec. Jambi Sel., Kota Jambi, Jambi 36138
07417550100
ibidhumas.jambi@polri.go.id
© Polda Jambi. All Rights Reserved. Design by Humas Polda Jambi