- Jumat Keliling, Kapolda Jambi Ajak Masyarakat Untuk Bijak Menggunakan Media Sosial
- Hari ini Kapolda Jambi Jumat Keliling di Masjid Nahdatut Thulab Kec. Sabak Barat
- Gelaran Bhayangkara Adventure Offtoad #3 Resmi di Lepas Kapolda Jambi
- Buka Bhayangkara Adventure Offroad #3, Kapolda Jambi Harap ini menjadi Ajang Silaturahmi Offroader
- Kapolda Jambi Buka Bhayangkara Adventure Offroad #3
- Karo SDM Polda Jambi ikuti Senam bersama Untuk Kondusifitas dan Kedaulatan NKRI
- Dir Reskrimum Pimpin Vicon Anev Operasi Pekat II 2019
- Ketua Umum Forum DAS Provinsi Jambi Ucapkan Terimakasih atas Penertiban Illegal Driling
- Asik Pesta Miras, 4 Siswa – Siswi SMK di Tebo Tertangkap Petugas dalam Satu Kamar Kost
- Cegah Aksi Kriminalitas, Polsek Muara Bulian Pererat Sinergitas Kamtibmas Dengan Elemen Masyarakat
Kapolda Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Ilegal Driling di Mapolres Batanghari
Berita Terkait
- Ciptakan Situasi Aman, Polisi Berpatroli di Taman Bukit Sari 0
- Polisi Hadiri dan Amankan Kegiatan Sepeda Santai di MTSN Tebing Tinggi0
- Polisi Sambangi Ponpes Roudlatul Asror 0
- Patroli Rutin Polsek Sumay Demi Cipatakan Situasi Kondusif0
- Patroli Rutin Polsek Sumay Demi Cipatakan Situasi Kondusif0
- Bripka Ariep wahyudi, melaksanakan Patroli sambang dialogis ke pasar kalangan Sabtu. 0
- Ratusan Personil Brimobda Polda Jambi Backup Polres Sarolangun, Antisipasi Putusan MK dan Pleno Pene0
- Police goes to school : Unit Dikyasa Sat Lantas Polres Sarolangun berikan Latihan Pocil0
- Dalam Rangka Ciptkon Omp Sat Lantas Polres adakan Razia Kendaraan0
- Antisipasi kriminalitas didesa binaan Bhabinkamtibmas Brigadir Pamuji laksanakan patroli R20
Berita Populer
- A ditangkap Polres Kerinci Karena sebagai Pelaku Pembunuhan.
- Sat Narkoba Polres Kerinci amankan 2 orang pemuda diduga kasus tindak pidana narkotika jenis Ganja
- Ayah Kandung Cabuli Anaknya Sendiri, Polisi Amankan Pelaku
- Kabur ke Indonesia : PRT Pelaku Pembunuhan 2 Warga Singapura ditangkap di Tanjab Barat
- Kapolsek Sungai Bahar Pimpin Penangkapan Tiga Bandar Shabu di Desa Suka Makmur.
- Heboh Mengupload Poto Bugil Mantan Pacar Dimedsos, BI Disidang Adat
- Bandar narkoba di tangkap Polsek Sadu Polres Tanjung Jabung Timur.
- Pagi Tadi Polres Tanjung Jabung Timur Pecat Anggotanya
- Kapolda Buka Rakor Pengadaan Barang dan Jasa Dilingkungan Polda Jambi Ta 2018.
- Reformasi Birokrasi Polri di Lingungan Polda Jambi.

Tribratanewsjambi - Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Muchlis AS, MH memimpin Apel Gabungan operasi Ilegal driling di Mapolres Batanghari, Senin (2/12/2019)
Kedatangan Kapolda Jambi pada saat mengambil Apel pagi di Polres Batanghari dengan didampingi oleh Kapolres Batanghari AKBP Dwi Mulyanto S.I.K.,SH, Koorspri Polda Jambi dan Waka Polres Batanghari.
Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Muchlis AS.,MH sengaja menyempatkan diri untuk mengambil apel di Polres Batanghari berkaitan dengan kesiapan personel yang mengawaki penindakan Illegal Drilling di wilayah hukum Polres Batanghari yang pada tanggal 1 s/d 15 Desember memasuki Tahap Penindakan.
Operasi Illegal Drilling yang dimulai tanggal 26 November 2019, akan berjalan hingga tanggal 15 Desember 2019 dan pentahapanya mulai tanggal tanggal 26 s/d 2 30 November kemarin tahap Sosialisasi sedangkan tanggal 1 s/d 15 Desember 2019 tahap Penindakan.
Dalam arahannya di depan personel yang terlibat dalam Sat Gas Illegal Drilling Kapolda Jambi sangat apresiasi dan menyampaikan ucapan terima kasih kepada Tim Gabungan TNI Polri, Binda dan instansi terkait yang telah melaksanakan tugas dengan baik.
"Jaga siergitas dan kekompakan dalam melaksanakan tugas Operasi terutama antara unsur TNI dan Polri serta Instansi terkait lainya, serta Hindari pelanggaran yang dapat memicu terjadinya gesekan dengan masyarakat setempat, serta hindari tindakan tindakan yang terkesan arogan sehingga menimbulkan rasa tidak simpati," ujarnya.
Sat Gas Operasi Illegal Drilling yang terdiri dari Unsur TNI, (dari Kodim 0415 Baranghari) Unsur Polri ( dari Polda Jambi, Polres Batanghari dan Polsek Bajubang yang berjumlah kurang lebih 174 Personel, sedangkan Tim Satgas Illegal Drilling dipimpin oleh Wadir Samapta Polda Jambi AKBP Riko Junaldi S.I.K.
Kapolres Batanghari AKBP Dwi Mulyanto S.I.K.,SH selaku pengendali wilayah dalam struktur Sat Gas Illegal Drilling saat dikonfirmasi mengatakan bahwa kedatangan Kapolda Jambi untuk mengambil Apel personel yang terlibat dalam Illegal Drilling selain untuk memotifasi Personel sekaligus sebagai bentuk keseriusan Polda Jambi dalam memberantas Kasus Ilegal Drilling.
Penulis Lilik Adhi
